Sunday, January 6, 2013

Membuat Aplikasi Simulasi Antrian dengan VB 6.0

Tugas demi tugas menghampiri dan Ujian Akhir Semester ada di depan mata. Semangat dan Optimis bisa!!!!
Belajar dan Terus Belajar untuk mencapai Hasil Maksimal....Serta Doa dari Teman, Pacar dan Khususnya Orang Tua....Curhat dikit sebelum Posting!!!
Baiklah, Sekarang waktunya berbagi seklumit ilmu tentang Bahasa Pemrograman. Kali ini saya akan berbagi cara Membuat Aplikasi Simulasi Antrian dengan VB 6.0.
Kenapa saya memakai VB 6.0?Sebenarnya Simulasi ini diharuskan memakai Simul8 atau Arena, tapi karena saya kesulitan memahaminya maka saya membuat simulasi menggunakan VB 6.0 (Visual Basic 6.0).
Langsung saja berikut Langkah-langkahnya :
1. Buat Project Baru di VB 6.0
2. Pada Form 1, Tambahkan Object Label, TextBox, Shape, Timer, CommandButton, Design Form Seperti Berikut :


3.Kalo Bingung saya sertakan Project yang sudah jadi


Aplikasi yang sangat sederhana, bisa kalian kembangkan menurut kreasi sendiri-sendiri

2 comments: